WARGA DESA IMOGIRI SWADAYA SEMPROT LINGKUNGAN DENGAN DESINFEKTAN

Administrator 26 Maret 2020 10:31:27 WIB

Warta Krajan, sejak semakin meluasnya serangan virus Corona, masyarakat secara sadar dan mandiri melakukan pengamanan kesehatan pada diri, keluarga dan lingkungannya. Dimulai dengan berperilaku hidup bersih dan sehat dengan mencuci tangan dengan sabun, menjaga pola hidup, menjaga kebersihan lingkungan dan mengurangi aktivitas diluar rumah, masyarakat juga melakukan penyemprotan dengan desinfektan secara mandiri pada fasilitas umum dan rumah-rumah warga. Kesadaran akan ancaman Virus Corona dan kesadaran akan pentingnya perilaku dalam pencegahannya merupakan suatu modal besar untukmemutus penyebaran virus Corona yang lebih luas. (MuN)

Komentar atas WARGA DESA IMOGIRI SWADAYA SEMPROT LINGKUNGAN DENGAN DESINFEKTAN

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

BANTUL BERSAMA

iNDONESIA RAYA

Pengumuman

...SELAMAT BEKERJA....

Kalender

Aplikasi Android GIRIWARTA

Live Chat

Musik

Peta

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License