PERINGATI HARI KARTINI TP PKK IMOGIRI LAKSANAKAN UPACARA

Lucky Luke, 23 April 2025 09:50:11 WIB

Warta Krajan, Dalam rangka memperingati hari Kartini Tahun 2025, TP PKK Kalurahan Imogiri mengadakan kegiatan Upacara Peringatan Hari Kartini Tahun 2025 yang dihadi yang dihadiri oleh tamu undangan yaitu Ketua TP PKK Kapanewon Imogiri, Lurah Kalurahan Imogiri, Bidan Desa, Babinsa Kalurahan Imogiri, Babinkamtibmas Kalurahan Imogiri, Ketua Bamuskal Kalurahan Imogiri. Peserta Upacara terdiri dari perwakilan RT se-Kalurahan Imogiri yg masing-masing RT diwakilkan oleh 4 orang. Kegiatan upacara ini terlaksana pada Hari Minggu tanggal 20 April 2025 dimulai pukul 07.30 WIB.

Artikel Terkini

  • SCREENING KESEHATAN DI POASYANDU DAHLIA KAMPUNG DUKUH

    14 Oktober 2019 11:07:16 WIB Administrator
    SCREENING KESEHATAN DI POASYANDU DAHLIA KAMPUNG DUKUH
    Warta Krajan, Sabtu pagi (12/10) Tim Petugas Kesehatan dari Puskesmas I imogiri melaksanakan Screening kesehatan, Pemantauan Imunisasi dan pemberian obat cacing untuk anak-anak balita di Posyandu Dahlia Kampung Dukuh.... ..selengkapnya

  • JUARA BERTAHAN MELENGGANG KE FINAL

    14 Oktober 2019 11:01:44 WIB Administrator
    JUARA BERTAHAN MELENGGANG KE FINAL
    Warta Krajan, Tim Bola Voly Garjoyo A (juara bertahan red.) melaju ke babak final Pordes 2019 setelah mengkandaskan perlawanan Tim Dukuh A dengan skor 3-0. Pertandingan berjalan dengan alot kedua tim saling susul angka. Kedua tim saling melancarkan serangan silih berganti sehingga pertandingan cukup... ..selengkapnya

  • SOSIALISASI KESLING PUSKESMAS IMOGIRI DI KAMPUNG CENANGAN

    11 Oktober 2019 10:33:35 WIB Administrator
    SOSIALISASI KESLING PUSKESMAS IMOGIRI DI KAMPUNG CENANGAN
    Warta Krajan, Kamis (10/10) Ibu-ibu PKK RT 04 Cenangan melaksanakan pertemuan rutin yang dilaksanakan setiap tanggal 10 setiap bulannya. Pada kesempatan ini dihadiri oleh Kepala Dusun Paduresan Ibu Katmiati dan petugas kesehatan lingkungan Puskesmas Imogiri I, Bapak Singgih Pranowo, ST. Yang pada ke... ..selengkapnya

  • TIM UNGGULAN MAJU KE PARTAI SEMIFINAL

    11 Oktober 2019 10:26:14 WIB Administrator
    TIM UNGGULAN MAJU KE PARTAI SEMIFINAL
    Warta Krajan. Cabang bola Voly Pordes Desa Imogiri Tahun 2019 telah menyelesaikan babak perdelapan final pada Kamis malam (10/10). Tim-tim unggulan masih terlalu kuat untuk ditaklukan. Tim Garjoyo A adalah tim yang pertama memastikan diri untuk lolos ke babak semifinal setelah pada Rabu malam (09/10... ..selengkapnya

  • MENGAIS BERKAH DARI SEDEKAH SAMPAH

    08 Oktober 2019 10:14:18 WIB Administrator
    MENGAIS BERKAH DARI SEDEKAH SAMPAH
    Warta Krajan, Warga Tegal Paduresan rt 08 dan 09 rutin malaksanakan kegiatan pilah sampah. Kegiatan ini dilakukan setiap bulan pada hari minggu ke empat. Pengelolaan sampah di Kampung Tegal Paduresan menggunakan sistem Shodaqoh Sampah, dimana setiap warga menshodaqohkan sampah keringnya utk dikelola... ..selengkapnya

BANTUL BERSAMA

iNDONESIA RAYA

Pengumuman

...SELAMAT BEKERJA....

Kalender

Aplikasi Android GIRIWARTA

Live Chat

Musik

Peta

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung